Minggu, 24 Juni 2018

Struktur Data : Infix to Postfix Expression

  Dalam materi sebelumnya telah kita bahas konsep dasar dari infix, postfix dan prefix. kali ini kita akan membahas tentang algoritma untuk mengonversi dari infix ke postfix. Dari materi sebelumnya telah kita ketahui caranya namun saat ini kita akan coba dengan manual.

  Untuk mengonvert dari infix ke postfix kita akan dahulukan operator kemudian akan disusul oleh operand.
Langkah operasi :
1. Buat sebuah stack untuk menyimpan operator. buat list kosong untuk menampung hasil.
2. Pisahkan inputan infix dalam bentuk string dengan menggunakan metode split.
3. Kita periksa token list dari kiri ke kanan.
  • jika token adalah operand, append kedalam output list.
  • jika token adalah kurung buka "(", push kedalam stack.
  • jika token adalah kurung buka ")", pop (keluarkan) isi stack sampai kurung buka dikeluarkan. append setiap operator kedalam output list.
  • jika token adalah operator, *, /, +, atau -, push kedalam stack. namun, pertama-tama hapus semua operator yang sudah ada di stack yang memiliki prioritas yang lebih tinggi atau sama dan append ke dalam output list.
4. Setelah inputan telah kita proses, cek stack. lalu keluarkan semua isinya dan masukkan kedalam output list.

  Algoritma pemrograman yang diimplementasikan ke dalam bahasa Pyhton beserta penjelasannya (disetiap baris code) bisa di perhatikan gambar di bawah ini : 
full source code :
penjelasan dalam code:

Langkah 1 & 2
Langkah 3 & 4
  Sekian materi untuk korversi dari infix to posfix yang bisa kami sampaikan, mohon maaf apabila terdapat kekeliruan dalam pengetikan algoritmanya, kami menerima saran dari kalian langsung saja komentar di kolom komentar di bagian bawah postingan ini 😁. Sampai jumpa di materi selanjutnya 😍.
Share:

2 komentar:

BTemplates.com